Welcome

Good Day All......
Terima kasih telah mampir di kumpulan kliping saya, semoga informasi dan tip-tip ini bermanfaat bagi kita semua.

Salam Hangat,
Susanti

Kamis, 10 Juni 2010

Tips Basmi Virus Flu Burung

Diposting oleh Kios Umi Syauqi di 23.15.00

Flu Burung Bisa di cegah dengan cara :

Sebelum mengkonsumsi daging ayam, masaklah ayam dengan benar. Virus flu burung baru akan mati dalam suhu 70 derajat celcius dalam waktu 1 menit, 60 derajat celcius dalam 30 menit. Sementara virus yang terdapat dalam telur baru mati setelah pemanasan 5 menit dengan suhu 65 derajat celcius.

Bersihkan lingkungan kita dari kotoran hewan terutama unggas. Soalnya virus ini dapat bertahan hingga 30 hari pada kotoran ayam dan air. Namun cukup dengan cairan kimia seperti kaporit, alkohol atau deterjen, virus akan langsung mati. (doc.cc)

0 komentar:

Posting Komentar

 

kliping-santi Copyright © 2010 Designed by Ipietoon Blogger Template Sponsored by Online Shop Vector by Artshare